Kisah Sukses Penyandang Disabilitas Binaan Sentra Budi Perkasa, Kini Ingin Lebih Mandiri
Selasa, 17 Januari 2023 – 12:09 WIB
Dia pun berharap lebih banyak teman-teman disabilitas yang memperoleh kesempatan sama dengannya.
Kepala Sentra Budi Perkasa Pelembang Wahyu Dewanto menyampaikan pihaknya memberikan akses setara bagi para penyandang disabilitas untuk mengembangkan kemandirian ekonomi sesuai arahan arahan Menteri Sosial Tri Rismaharini.
"Melalui UPT seperti Sentra Budi Perkasa, anak-anak seperti Rofi, Luthfie dan Fitri diberikan kesempatan untuk berkembang," kata Wahyu.
Sentra Budi Perkasa mengadopsi model multilayanan bagi semua jenis pemerlu pelayanan kesejahteraan sosial. (mrk/jpnn)