Komposisi FPG Era Airlangga Hartarto Dianggap Tidak Proporsional
Senin, 25 November 2019 – 13:47 WIB
Dia menyebutkan, kepemimpinan Airlangga di Golkar sudah seharusnya dievaluasi total. "Kalau dibiarkan terus seperti ini, maka Partai Golkar akan kehilangan kekuatan di wilayah-wilayah lain sebagai akibat tidak diperhatikannya sebaran yang proporsional tersebut," katanya.
"Ketidakseimbangan representasi wilayah dalam komposisi AKD akan merusak stabilitas dukungan konstituen partai. Sungguh disesalkan, Partai Golkar seperti melangkah mundur secara permanen saat dipimpin Airlangga," pungkas Mahadi. (*/adk/jpnn)