Konvensi Diragukan, SBY Buka-Bukaan
Senin, 08 Juli 2013 – 00:19 WIB
SBY memang tak menyebut secara langsung pihak yang mengumbar keraguan atas konvensi itu. Namun, ia memastikan setelah menyampaikan aturan-aturan konvensi, publik akan mengetahui keseriusan partainya. (flo/jpnn)