Mengutip pejabat kesehatan, Xinhua melaporkan bahwa virus tersebut bisa jadi dibawa masuk ke Tiongkok melalui migrasi burung yang kemudian menginfeksi unggas lain. Virus itu mengakibatkan sakit parah pada sebagian besar orang yang terinfeksi. Hal itu memunculkan kekhawatiran bahwa jika bisa ditularkan dengan mudah, virus tersebut akan menjadi pandemik flu yang mematikan. Namun, para pejabat Tiongkok menyatakan bahwa belum ada indikasi ke arah itu. (RTR/AFP/cak/dwi)
BEIJING – Wabah varian baru flu burung di Tiongkok kian mengkhawatirkan. Penyebaran virus H7N9 tidak lagi terjadi di timur negara itu. Untuk