KPK Dalami Keterangan Nazaruddin Soal Korupsi e-KTP
Selasa, 24 September 2013 – 20:25 WIB
Dari laporan Nazaruddin itu, nama Olly Dondokambey kecipratan USD 1 juta, sedangkan Melchias dan Mirwan masing-masing USD 500 ribu. Sementara tiga pimpinan Komisi II DPR, yaitu Chairuman, Arief dan Ganjar, masing-masing disebut mendapat USD 500 ribu.
Beberapa nama sudah membantah terlibat dalam dugaan korupsi proyek e-KTP. Misalnya saja Gamawan, Setya, Olly, dan Ganjar.(gil/jpnn)