KPK Isyaratkan Syahrial Oesman jadi Tersangka
Penetapan Status Tersangka Tunggu Vonis Chandra Antonio TanRabu, 24 Desember 2008 – 20:52 WIB
Menurutnya, sudah ada contoh dalam kasus lain dimana tersangka ditetapkan setelah adanya putusan pengadilan Tipikor, yakni penetapan status tersangka atas Aulia Pohan, Bun Bunan Hutapea, Maman Sumantri dan Aslim Tajuddin setelah mantan gubernur Bank Indonesia (BI) Burhanuddin Abdullah divonis bersalah.
Namun demikian Bibit juga menegaskan, KPK tetap memerlukan alat bukti untuk menetapkan seseorang menjadi tersangka. Menurut Bibit, KPK akan melakukan penetapan tersangka dalam tahap penyidikan setelah semua bukti terkumpul dan terkait dengan fakta di persidangan.