Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

KPK Yakin Kenaikan Dana Parpol Berdampak Positif

Rabu, 18 Januari 2017 – 18:50 WIB
KPK Yakin Kenaikan Dana Parpol Berdampak Positif - JPNN.COM
Alexander Marwata. Foto: dok.JPNN.com

Hasilnya, keuangan negara tidak akan terbebani jika pemerintah mendanai 50 persen biaya operasional parpol.

"Taruhlah misalnya kita alokasikan dari APBN Rp 5 triliun dengan benefit pemimpin yang baik dan berintegritas dan otomatis akan mengamankan APBD. Keuntungan lebih besar kan, okelah kita danai parpol," ujar dia.

Soal apakah pembiayaan setengah dari kebutuhan parpol bisa menjadi jaminan lahirnya kepala daerah yang bersih dari main proyek, Alexander meyakini bisa.

"Kalau misalnya jadi pemimpin daerah tanpa biaya apapun dan gajinya. Kita jamin kesejahterannya. Apalagi yang dicari. Kebanyakan kan mereka main proyek, jual beli jabatan, mungkin dia jadi kepala daerah utang kemana-mana," tambahnya.(fat/jpnn)

 Wakil Ketua KPK Alexander Marwata menilai kenaikan dana bantuan partai politik dari negara akan berimplikasi positif.

Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News