Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

KPK Yakin Penyuap Rektor Unila Banyak, Siap-siap Saja

Jumat, 26 Agustus 2022 – 02:00 WIB
KPK Yakin Penyuap Rektor Unila Banyak, Siap-siap Saja - JPNN.COM
Kepala Bidang Pemberitaan KPK Ali Fikri. Foto: Fathan Sinaga/JPNN.Com

Oleh karena itu, Fikri menerangkan pihaknya tengah mengusut pihak lain yang diduga memberi suap kepada Karomani.

"Kami harap bersabar karena setiap pengembangannya pasti kami akan sampaikan, kami publikasikan sebagai bentuk transparansi kerja-kerja KPK," ucap Fikri.

KPK menetapkan empat tersangka kasus dugaan suap penerimaan mahasiswa baru di Unila.

Tiga tersangka selaku penerima suap ialah Karomani (KRM), Wakil Rektor I Bidang Akademik Unila Heryandi (HY), dan Ketua Senat Unila Muhammad Basri (MB). Pemberi suap ialah Andi Desfiandi (AD). (antara/jpnn)


KPK menyebut ada Rp 7,5 miliar barang bukti yang disita dari Rektor Unila dan kawan-kawan yang disinyalir dari suap penerimaan mahasiswa jalur mandiri.

Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close