Krisis Air Bersih, Warga Terpaksa Beli Air Galon
Kamis, 25 Oktober 2012 – 10:44 WIB
MAJALENGKA - Desa Kedungsari, Kecamatan Ligung masih kekurangan air bersih. Padahal, sebelumnya masyarakat mencari sumber mata air di lahan pertanian. Parahnya, dari beberapa sumur pantek yang ada dibeberapa titik sebagian sudah tidak difungsikan lagi. Disebabkan air di areal pertanian sudah tidak mengalir. “Air di sini semakin hari sudah semakin habis. Ada beberapa sumur pantek (pompa air) yang tidak digunakan,” ungkap warga setempat, Tarwadi kepada Radar (Grup JPNN), Rabu (24/10).
Dikatakan, masyarakat sudah berupaya semaksimal mungkin melakukan pengeboran dengan kedalaman lebih dari 30 meter. Namun, akibat seringnya digunakan warga, sumur pantek tidak bisa mengeluarkan air.
“Selain terus dipergunakan setiap harinya, kondisi ini juga karena belum meratanya musim hujan di wilayah Majalengka termasuk Desa Kedungsari. Apalagi, masyarakat di sini kalo mendapatkan air mesti bergantian atau satu jam setiap rumah,” katanya.
MAJALENGKA - Desa Kedungsari, Kecamatan Ligung masih kekurangan air bersih. Padahal, sebelumnya masyarakat mencari sumber mata air di lahan pertanian.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Ini Solusi dari Dharma Kun untuk Atasi Banjir di Jakarta
-
Komisi III Akan Gelar Fit and Proper Test 10 Calon Pimpinan KPK
-
Pengungsi Erupsi Lewotobi Kekurangan Persediaan Air Bersih
-
Ahmad Luthfi Ajak Raffi Ahmad dan Sejumlah Selebritas Blusukan
-
Sejumlah Sekolah jadi Pos Pengungsian Korban Erupsi Lewotobi
BERITA LAINNYA
- Riau
Konon Kerugian Negara di Kasus SPPD Fiktif DPRD Riau Capai Rp 100 Miliar Lebih, Ini Kata BPKP
Senin, 18 November 2024 – 18:38 WIB - Aceh
Perkuat Partisipasi Kelompok Rentan dalam Pilkada, Setara Institute Susun Rekomendasi Kebijakan
Senin, 18 November 2024 – 18:18 WIB - Riau
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Puluhan Orang Mengamuk
Senin, 18 November 2024 – 15:39 WIB - Daerah
Polisi Ungkap Fakta soal Lokasi Penemuan Kerangka Manusia di Pademangan
Senin, 18 November 2024 – 09:22 WIB
BERITA TERPOPULER
- Riau
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Puluhan Orang Mengamuk
Senin, 18 November 2024 – 15:39 WIB - Humaniora
2.426 Peserta Lulus SKD CPNS BPKP dan Berhak Mengikuti SKB
Senin, 18 November 2024 – 13:31 WIB - Humaniora
Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2: Honorer Masa Kerja 2 Tahun Kurang 1 Bulan Bisa Dibantu?
Senin, 18 November 2024 – 16:53 WIB - Jatim Terkini
Soal Dugaan Motif Masalah Politik dalam Carok Massal di Sampang, Begini Kata Polisi
Senin, 18 November 2024 – 13:08 WIB - Liga Indonesia
Pelatih Persib Bojan Hodak Sebut Stadion GBLA Belum Siap Dipakai Melawan Borneo FC
Senin, 18 November 2024 – 15:21 WIB