Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kuartal Pertama 2018, BRI Salurkan Kredit Rp 584 T ke UMKM

Senin, 25 Juni 2018 – 08:39 WIB
Kuartal Pertama 2018, BRI Salurkan Kredit Rp 584 T ke UMKM - JPNN.COM
Ilustrasi Bank Rakyat Indonesia. Foto: Nurul Pratidina/Radar Semarang/JPNN

”Hingga akhir triwulan pertama 2018, penyaluran KUR BRI telah tercatat senilai Rp 22,3 triliun atau setara 28,1 persen dari target penyaluran KUR yang di-breakdown oleh pemerintah kepada Bank BRI pada 2018, yakni Rp 79,7 triliun,” jelas Suprajarto.

Dia mengungkapkan, BRI akan terus menyalurkan KUR sesuai target yang telah ditetapkan pemerintah.

Namun, BRI tetap berpegang pada prinsip kehati-hatian dalam penyalurannya. (car/c20/fal)

Bank Rakyat Indonesia (BRI) menyambut positif penurunan tarif pajak penghasilan (PPh) final usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) dari satu menjadi 0,5 persen.

Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close