Kurikulum Baru Kantongi Restu Tiga Partai Besar
Jutaan Eksemplar Buku Baru Siap DisebarSabtu, 23 Februari 2013 – 08:46 WIB
JAKARTA--Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) telah mendapat dukungan tiga partai besar di parlemen untuk menjalankan kurikulum baru 2013. Yakni dari Partai Demokrat, PDI-P, dan Partai Golkar. Mereka kini berkosentrasi menyebar jutaan eksemplar buku kurikulum baru kepada siswa dan guru seluruh Indonesia. Mendikbud Mohammad Nuh mengatakan, pendistribusian buku baru ini murni menggunakan uang negara. "Tetapi bukan semuanya dari anggarannya Kemendikbud," ujar menteri asal Surabaya itu, Jumat (22/2).
Nuh mengatakan jika uang Kemendikbud hanya untuk pengadaan buku jenjang SD dan SMK. Sedangkan untuk jenjang SMP dan SMA menggunakan anggaran dana transfer daerah.
Dia mengatakan jika rencana pengadaan dan distribusi buku baru ini sudah rampung. Nuh menuturkan bahwa penentuan calon penerima buku baru ini sudah mereka tetapkan. Dari rekapitulasi Kemendikbud tertulis jika alokasi buku baru yang terbesar adalah untuk jenjang SMP.
JAKARTA--Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) telah mendapat dukungan tiga partai besar di parlemen untuk menjalankan kurikulum baru
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Pendidikan
Kemendikdasmen Percepat Penyaluran BOSP 2025 di 423.080 Sekolah, Sebegini Anggarannya
Selasa, 07 Januari 2025 – 16:52 WIB - Pendidikan
Talent DNA Jadi Solusi Identifikasi Bakat Digital Anak
Sabtu, 04 Januari 2025 – 14:55 WIB - Pendidikan
Dirjen GTK Berharap Tidak Ada Kesalahpahaman soal Orprof Guru
Jumat, 03 Januari 2025 – 07:47 WIB - Pendidikan
Inilah Urgensi Revisi UU Sisdiknas, Ada soal Ranking 60 dari 61 Negara
Kamis, 02 Januari 2025 – 08:49 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Kelulusan PPPK 2024 Kode R2/L Dibatalkan, Pak Kabid Blak-blakan Ungkap Alasannya
Rabu, 08 Januari 2025 – 04:22 WIB - Humaniora
KemenPAN-RB Siapkan Optimalisasi di Seleksi PPPK 2024 Tahap 2, Pemda Diminta Akomodasi Honorer
Rabu, 08 Januari 2025 – 03:11 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Tenaga Non-ASN Database BKN Wajib Tahu, Ada Lowongan PPPK 2024 Lebih Khusus, Kemendagri Terlibat
Rabu, 08 Januari 2025 – 06:14 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Rabu (8/1), Lengkap!
Rabu, 08 Januari 2025 – 05:20 WIB - Sepak Bola
Sebegini Uang Kompensasi yang Dikeluarkan PSSI buat Shin Tae Yong
Rabu, 08 Januari 2025 – 04:00 WIB