Kurikulum Matematika Makin Melenceng
Selasa, 19 Juli 2011 – 20:52 WIB
JAKARTA — Mata pelajaran matematika yang seharusnya menjadi ilmu dasar bagi para peserta didik dalam berhitung, saat ini dirasakan sudah semakin melenceng. Bahkan matematika yang diajarkan dinilai tidak sesuai lagi dengan falsafah ilmu matematika itu sendiri. Penilaian itu disampaikan pengamat pendidikan Arief Rahman saat ditemui JPNN di Jakarta, (19/7). Menurutnya, semua mata pelajaran tidak boleh keluar dari falsafah mata pelajaran itu sendiri.
"Saat ini di bimbingan belajar (metode pemecahan soal) itu adalah produk kemahiran matematika daripada mengapa kita belajar matematika. Bimbel kan targetnya hanya kelulusan dan nilai. Sedangkan target pelajaran matematika itu adalah memahami kenapa matematika itu penting bagi kehidupan kita,” ungkap Arief.
Parahnya, lanjut Arief, para guru saat ini justru lebih menyarankan anak didik untuk belajar ke bimbel. Arief menyebut kondisi itu merupakan akibat dari kesalahan dalam proses pencetakan guru. “SDM guru itu bisa dikatakan rendah, dan itu bukti kekeliruan pencetak guru dan kekeliruan target-target kesuksesan pendidikan di Indonesia,” ucapnya.
JAKARTA — Mata pelajaran matematika yang seharusnya menjadi ilmu dasar bagi para peserta didik dalam berhitung, saat ini dirasakan sudah semakin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Pendidikan
Ujian Nasional Kembali Digelar? Pakar Pendidikan Komentar Begini
Selasa, 05 November 2024 – 16:29 WIB - Pendidikan
Pernyataan Terbaru Wakil Mendikdasmen soal Kesejahteraan Guru Honorer
Selasa, 05 November 2024 – 15:23 WIB - Pendidikan
Poltekpel Banten Buka Sipencatar Non-Ikatan Dinas Diklat Pelaut Tingkat III, Buruan Daftar!
Selasa, 05 November 2024 – 12:50 WIB - Pendidikan
Jamkrindo Beri Beasiswa kepada Putra Putri TNI dan Polri
Selasa, 05 November 2024 – 03:05 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Polda Riau Gerebek Rumah Bos Narkoba di Kampung Dalam Dumai Seusai Tangkap Pecatan Polisi
Selasa, 05 November 2024 – 18:46 WIB - Hukum
Guru Honorer Supriyani dan Orang Tua Korban Berdamai, Lihat
Selasa, 05 November 2024 – 20:45 WIB - Kalteng
Telah Mempermalukan Polri, Bripda Wahyu Dipecat Tak Terhormat, Lihat Coretan Itu
Selasa, 05 November 2024 – 17:27 WIB - Kriminal
Pejabat PN Surabaya Inisial R Diduga Berperan dalam Suap Vonis Bebas Ronald Tannur
Selasa, 05 November 2024 – 18:30 WIB - Istana
Prabowo Subianto Lantik Wakil Ketua dan Anggota Dewan Ekonomi Nasional
Selasa, 05 November 2024 – 19:19 WIB