Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Labuan Bajo Dikepung Tiga Event Pariwisata

Minggu, 05 Maret 2017 – 01:30 WIB
Labuan Bajo Dikepung Tiga Event Pariwisata - JPNN.COM
Labuan Bajo. Foto: Kemenpar

“Kita harus memberikan yang terbaik di urusan pariwisata, kehidupan masyarakatnya, pola komunikasi, mempertahankan tradisi dan budaya lokal, termasuk dalam urusan social, komitmen untuk kebersihan bersama, keamanan dan kenyamanan bersama. Atmosfer inilah yang membuat wisatawan mancanegara maupun wisatawan nusantara betah berwisata di negara kita,”ujar Arief.

Seperti diketahui, Labuan Bajo ditetapkan sebagai sepuluh destinasi prioritas atau biasa disebut dengan 10 Bali Baru.

Labuan Bajo adalah ibu kota Kabupaten Manggarai Barat. Selain Labuan Bajo, Kementerian Pariwisata juga menetapkan Danau Toba (Sumatera Utara), Tanjung Kelayang (Bangka Belitung), Tanjung Lesung (Banten), Kepulauan Seribu (DKI Jakarta), Candi Borobudur (Jawa Tengah), Gunung Bromo & Gunung Semeru (Jawa Timur), Mandalika (Nusa Tenggara Barat), Wakatobi (Sulawesi Tenggara), dan Morotai (Maluku Utara). (jos/jpnn)

Konsistensi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Manggarai Barat untuk terus menjaga pintu masuk pariwisata di Labuan Bajo terus berlanjut.

Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close