Ladies, Ini Penyebab Rambut Kamu Rontok
Permintaan untuk suplai darah dan nutrisi bisa menjadi tantangan bagi sumber daya tubuh yang terbatas.
Rambut tidak bisa untuk bertahan hidup sehingga sering menjadi korban dari proses ini.
Untuk meminimalkan rambut rontok saat hamil, Anda bisa mengonsumsi vitamin prenatal secara teratur dan menjaga sistem kekebalan tubuh yang sehat.
2. Ketidakseimbangan tiroid
Sebuah kelenjar tiroid yang terlalu aktif biasanya terlalu banyak memproduksi hormon tiroksin dan bisa mempercepat metabolisme tubuh Anda secara signifikan.
Sebuah metabolisme terlalu cepat bisa mengonsumsi nutrisi dengan kecepatan tinggi dan menempatkan tekanan pada tubuh.
Karena rambut tidak penting untuk kelangsungan hidup, maka nutrisi untuk rambut yang dibutuhkan untuk mempertahankan pertumbuhan yang sehat sering dirampok.
Sebaliknya, tiroid kurang aktif juga bisa menempatkan tekanan pada tubuh.
3. Pola kebotakan perempuan