Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Ladies, Jangan Takut Coba Smokey Eyes

Sabtu, 29 April 2017 – 20:31 WIB
Ladies, Jangan Takut Coba Smokey Eyes - JPNN.COM
Professional make up artist, Ando Maxi di beauty workshop bersama Yves Saint Laurent. Foto: Natalia Fatimah Laurens/JPNN

jpnn.com - SEMUA wanita pasti tahu riasan smokey eyes yang dipopulerkan para model dan selebriti dunia.

Tapi bukan hanya seleb dan model kok, Anda pasti bisa mengaplikasikannya sendiri di mata.

Menurut profesional make up artist, Ando Maxi, semua jenis wajah cocok memakai riasan smokey eyes. Tergantung cara mengaplikasikannya ke kelopak mata Anda.

 

Ladies, Jangan Takut Coba Smokey Eyes

"Smokey eyes itu adalah riasan mata yang lebih menonjolkan penggunaan warna-warna gelap dan bold yang memberikan efek dramatik dan cantik dan membuat kita terlihat beda dari biasanya. Gampang kok buatnya," ujar Ando saat mengajar di beauty workshop bersama merek make up ternama Yves Saint Laurent (YSL).

Ando mengaku, bukan hanya eye shadow hitam yang bisa dipakai untuk membentuk smokey eyes.

Sambil menunjukkan cara membuat smokey eyes dengan produk YSL, Ando mengatakan, ada berbagai pilihan warna yang bisa dipadukan dengan warna hitam.

SEMUA wanita pasti tahu riasan smokey eyes yang dipopulerkan para model dan selebriti dunia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News