Lagi Salat, Bos IAT Terhindar Kecelakaan Sukhoi
Sabtu, 12 Mei 2012 – 17:04 WIB
Lebih jauh Anita menambahkan, saat ini seluruh keluarga yang tersebar di beberapa daerah, yakni hingga dari Balikpapan sudah berkumpul semua di Jakarta. Bahkan, beberapa anggota keluarga dibagi untuk stand by di Rumah Sakit Polri Soekanto, Kramat Jati.
"Sejak kemarin di rumah sudah menggelar tahlilan. Setiap pagi, kita bagi-bagi tugas. Ada yang stand by di Halim, dan ada juga yang di Kramat Jati. Kita belum tahu ke depannya akan sepeti apa, sekarang kita serahkan sepenuhnya kepada Tuhan," imbuhnya. (cha/jpnn)