Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Layanan NLE Mampu Dorong Peningkatan Efisiensi Ekosistem Logistik Nasional

Rabu, 05 Juni 2024 – 19:38 WIB
Layanan NLE Mampu Dorong Peningkatan Efisiensi Ekosistem Logistik Nasional - JPNN.COM
Tim Teknis National Logistics Ecosystem (NLE) Kementerian Keuangan bekerja sama dengan lembaga survei independen dari Program Kemitraan Indonesia Australia untuk Perekonomian (Prospera) menyelenggarakan diseminasi survei efektivitas layanan NLE yang berlangsung di Kantor Pusat Bea Cukai pada Rabu (4/6). Foto: Dokumentasi Humas Bea Cukai

"Karena peningkatan kinerja logistik negara kompetitor yang lebih baik," ungkapnya.

Rudy juga menegaskan semangat kolaborasi, komitmen, dan kerja bersama lintas kementerian atau lembaga dan juga pelaku usaha menjadi kunci keberhasilan untuk mengembangkan ekosistem logistik nasional yang sehat dan kompetitif.

Diseminasi ini sendiri adalah bentuk kolaborasi para pelaku ekosistem logistik di Indonesia.

Turut hadir dalam kegiatan ini antara lain perwakilan kementerian/lembaga, yaitu Sekretariat Kabinet, Kementerian Bidang Perekonomian, Kementerian Bidang Kemaritiman dan Investasi, Kemenkeu (Ditjen Bea dan Cukai dan LNSW).

Kemudian dari Kemenhub (Ditjen Perhubungan Laut dan Ditjen Perhubungan Udara), Kemendag (Ditjen Perdagangan Luar Negeri dan Ditjen Perdagangan Dalam Negeri), Badan Karantina Indonesia, Ditjen Imigrasi, Bappenas, dan Pelindo.

Hadir juga perwakilan asosiasi di bidang logistik antara lain ALFI, INSA, IATA, APJP, ADB, ASDEKI, APTRINDO, APKB serta beberapa perusahaan pengguna jasa pelaku logistik. (mrk/jpnn)

Tim Teknis NLE Kemenkeu bersama lembaga survei independen dari Prospera menyelenggarakan diseminasi survei efektivitas layanan ekosistem logistik nasional

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close