Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Limbah Busa Mirip Awan Menghebohkan Warga Bekasi 

Selasa, 02 November 2021 – 20:11 WIB
Limbah Busa Mirip Awan Menghebohkan Warga Bekasi  - JPNN.COM
Aliran Kali Resmi di Kampung Pelaukan, Desa Karangsetia, Kecamatan Karangbahagia, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat tertutup limbah busa pada Selasa (2/11). (ANTARA/Pradita Kurniawan Syah).

Hanya saja jumlah busa tidak sebanyak yang terjadi pada peristiwa yang viral itu.

Karnadi memastikan bakal menelusuri asal busa tersebut. 

Pihaknya juga akan berkoordinasi dengan instansi terkait untuk menindaklanjuti pencemaran itu.

"Memang biasanya berbusa, tetapi tidak sebanyak itu. Nanti kami cek lokasi untuk menindaklanjuti itu," kata dia. (antara/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Kemunculan limbah busa mirip awan menghebohkan warga Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Warga menyebut limbah busa yang menggunung hingga menyerupai awan, itu mirip wisata negeri di atas awan. 

Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News