Luhut Panjaitan Siap Ikut Tender Kelola Inalum
Senin, 28 Mei 2012 – 03:03 WIB
JAKARTA - Untuk kesekian kalinya, Jenderal (Purn) Luhut Panjaitan menyatakan kesiapan perusahaannya, PT Toba Sejahtera, mengakuisisi 58,8 persen saham PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) dari kepemilikan konsorsium asal Jepang, Nippon Asahan Aluminium (NAA). Luhut mengaku siap mengikuti proses tender yang dikabarkan berlangsung 2013. "Proses (negosiasi pemerintah dengan NAA, red) tampaknya masih jalan. Saya dapat kabar dari menteri keuangan, tender dilakukan 2013. Kita ikut," ujar Luhut Panjaitan kepada JPNN usai menghadiri acara launching buku di Jakarta, kemarin (27/5).
Diakui juga, proses pembicaraan dirinya dengan 10 kabupaten/kota di sekitar Danau Toba masih berlangsung. "Nanti dengan konsorsium Perusda," imbuh Luhut.
Seperti berkali-kali dikatakan jubir 10 kabupaten/kota, Mangindar Simbolon, rencananya nanti 10 pemkab/pemko itu bersama Pemprov Sumut membentuk Konsorsium Perusahaan Daerah, yang akan ikut mengelola dan mendapatkan share saham Inalum pascaputus kontrak pemerintah RI dengan NAA.
JAKARTA - Untuk kesekian kalinya, Jenderal (Purn) Luhut Panjaitan menyatakan kesiapan perusahaannya, PT Toba Sejahtera, mengakuisisi 58,8 persen
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Bisnis
TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
Minggu, 24 November 2024 – 22:08 WIB - Bisnis
Kideco Berkomitmen untuk Menyempurnakan Kualitas Laporan Berkelanjutan
Minggu, 24 November 2024 – 19:09 WIB - Bisnis
BTN Raih Penghargaan di Ajang LinkedIn Talent Awards
Minggu, 24 November 2024 – 16:47 WIB - UMKM
Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
Minggu, 24 November 2024 – 14:14 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 23:12 WIB - Bisnis
TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
Minggu, 24 November 2024 – 22:08 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB - Politik
Konten Hoaks Merebak di Pilkada 2024, Ini Temuan Ditressiber Polda Bali
Minggu, 24 November 2024 – 21:37 WIB - Humaniora
Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
Senin, 25 November 2024 – 01:30 WIB