Mabuk Miras, Nelayan Tikam Teman
Senin, 31 Oktober 2011 – 07:27 WIB

Jamaluddin mengatakan korban mengalami luka di perut hingga menerima 4 jahitan, lengan kiri sampai 5 jahitan, dagu dengan 7 jahitan dan luka robek di dada sepanjang 7 centi meter." Motifnya memang karena mabuk, jadi mungkin tak ingin urusannya dicampur oleh korban, pelaku tikam korban," ungkap Jamaluddin. (eja/jpnn)