Mandiri Garap Investor Aussie
Jumat, 04 November 2011 – 06:01 WIB
JAKARTA - Mandiri Investasi bermitra dengan AFM Invesment Partners. Harapannya adalah agar pasar Indonesia menjadi lebih akrab bagi investor Australia. Lewat kerja bareng itu, keduanya akan bersinergi menwarkan produknya kepada nasabah masing-masing. ”Banyak manfaat yang bisa digarap dari kerja sama ini,” ungkap Wendy Isnandar, Direktur Mandiri Investasi, di Jakarta, Kamis (3/11). Mandiri Investasi bersama AFM akan menyebarkan uraian khusus mengenai Indonesia kepada investor di Australia secara berkala. Lebih spesifik, kerjasama itu merupakan langkah pendekatan Mandiri Investasi kepada investor institusi Australia. Nantnya, investor institusi negeri Kangoru tersebut menanamkan investasinya. ”Harapannya, mereka menyerap produk-produk Mandiri Investasi,” imbuh Wendy.
Garapan nasabah institusional dari dana superannuation. Dana superannuation tidak jauh beda dengan dana pensiun. Bedanya adalah kalau di indonesia, dana pensiun preminya dibayar karyawan bersangkutan. Sementara superannuation versi Australia preminya dibayar perusahaan. ”Itu saja mungkin yang membedakan,” tukasnya.
Di samping itu, Mandiri Investasi juga akan fokus pada dana kelolaan dari investor Australia. Dana kelolaan yang dibidik berupa mandat pengelolaan investasi (discretionary fund) untuk ekuitas dan obligasi. ”Pertumbuhan ekonomi Indonesia yang positif menjadi alasan kami menjalin kerja sama dengan Mandiri Investasi,” tambah John Donovan, Managing Director AFM.
JAKARTA - Mandiri Investasi bermitra dengan AFM Invesment Partners. Harapannya adalah agar pasar Indonesia menjadi lebih akrab bagi investor Australia.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
BERITA LAINNYA
- Bisnis
Rembuk Tani jadi Cara Pupuk Indonesia Penuhi Kebutuhan Petani Sragen
Senin, 25 November 2024 – 17:06 WIB - Pasar
Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
Senin, 25 November 2024 – 16:15 WIB - Bisnis
Gandeng LAPI ITB, Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Investigasi Kualitas Pertamax
Senin, 25 November 2024 – 15:23 WIB - Pasar
Mendag Klaim Harga Minyakita Bakal Turun Pekan Ini
Senin, 25 November 2024 – 15:15 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
Senin, 25 November 2024 – 12:57 WIB - Bisnis
Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
Senin, 25 November 2024 – 12:20 WIB - Musik
Sheila On 7 Akhirnya Mempersembahkan Memori Baik
Senin, 25 November 2024 – 13:35 WIB - Jateng Terkini
Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Sopir Truk jadi Tersangka
Senin, 25 November 2024 – 12:10 WIB - Pendidikan
Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
Senin, 25 November 2024 – 14:54 WIB