Manisnya Vanila dan Karamel Jadi Citarasa Khas Jameson Black Barrel
Kamis, 31 Maret 2022 – 12:24 WIB
"Penyulingan Jameson di Midleton memiliki pengaruh besar pada cita rasa yang dapat dihasilkan oleh kayu pada barel," ujar Hendrik.
Peluncuran Jameson Black Barrel sendiri sudah dimulai sejah bulan November 2021 di Irlandia dan baru merambah pasar Indonesia pada akhir Maret 2022.(mcr8/jpnn)