Masjid Raya Baiturrahman Semarang Akan Direnovasi, Ini Desainnya
Senin, 13 Juli 2020 – 19:50 WIB
Meski demikian Ganjar menambahkan jika saja nanti diperlukan ada anggaran tambahan maka pihaknya siap untuk arisan.
"Kami menyampaikan terima kasih kepada Menteri PUPR yang beberapa waktu lalu menghubungi saya, ingin memperbaiki Masjid Raya Baiturrahman. Ternyata mimpi kami dulu (rehabilitasi masjid tahun 2018) tidak semudah yang dibayangkan. Kalau perlu kita ajak semua untuk arisan," pungkasnya. (flo/jpnn)