Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Mbak Aisyah Tewas di Tangan Suami, Polisi Ungkap Motif dan Sejumlah Fakta Mengejutkan

Jumat, 24 Juni 2022 – 08:17 WIB
Mbak Aisyah Tewas di Tangan Suami, Polisi Ungkap Motif dan Sejumlah Fakta Mengejutkan - JPNN.COM
Polisi memperlihatkan barang bukti pembunuhan istri oleh suami di Mapolres Simeulue, Aceh, Kamis (23/6/2022). Foto: ANTARA/Ade Irwansah

Kepala Kejaksaan Negeri Simeulue R Hari Wibowo menuturkan kasus pembunuhan istri oleh suami tersebut menjadi kasus pertama di Simeulue sejak 23 tahun silam.

"Kasus ini menjadi yang pertama sejak kasus pembunuhan di Simeulue 1999. Kasus pembunuhan ini menjadi perhatian masyarakat. Kami mengajak masyarakat mengawal kasus tersebut hingga selesai," kata R Hari Wibowo.

Sementara itu, Wakil Bupati Simeulue Afridawati menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat Simeulue atas terjadinya kasus pembunuhan tersebut.

Baca Juga: Uang Taruna Polri Hilang Dicuri, Pelaku Ternyata

"Saya mewakili pemerintah daerah memohon maaf. Pelaku dan korban merupakan aparatur sipil negara yang bekerja di Pemerintah Kabupaten Simeulue," kata Afridawati.(antara/jpnn)

Seorang pria di Kabupaten Simeulue, Aceh, berinisial RS, 46, nekat menghabisi nyawa istrinya karena berselingkuh dengan pria idaman lain.

Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close