Melihat Cara Kerja Laboratorium KNKT Selidiki Kasus Pesawat Jatuh
Paling Penting Pembicaraan Lima Menit TerakhirSabtu, 19 Mei 2012 – 03:09 WIB
"Ini juga bisa diputar barengan. Kami tinggal mendengarkan dan menganalisisnya," imbuh dia.
Dia lantas mempraktikkan cara kerjanya dengan memutar rekaman data CVR salah satu pesawat yang jatuh. Empat speaker yang dihidupkan bareng mengeluarkan suara pembicaraan pilot di kokpit, suara pramugari, dan alunan kalem musik klasik di ruang pesawat.
"Sudah ya, distop. Jangan didengarkan semua, nanti kalian lari (mendengar jeritan-jeritan sebelum jatuh, Red)," ujar Nugroho.