Menendang Binatang Quokka di Australia Didenda Rp 40 Juta
Seorang pria di Perth (Australia Barat) Harrison Angus McPherson telah dikenai denda $ 4 ribu (sekitar Rp 40 juta) karena menendang salah satu binatang khas Australia, quokka.
Sebelumnya video yang menunjukkan McPherson (20 tahun) menendang quokka, sejnis binatang yang mirip dengan tikus, di Rottnest Island dan rekamnnya dimuat di Snapchat bulan Februari lalu.
Dalam rekaman tersebut, McPherson menendang quokka, sehingga binatang tersebut terpelanting sebelum kemudian melarikan diri.
Seorang pria terdengar tertawa, dan seorang lainnya mengeluarkan kata-kata kasar terhadap binatang tersebut.
Di Pengadilan Magistrat Fremantle, sekitar 22 km dari Perth, McPherson mengatakan bahwa dia bukan orang yang tertawa dalam rekaman tersebut, dan dia tidak tahu bahwa tindakannya direkam.
Pengacaranya Tom Percy mengatakan McPherson menenggak minuman keras hari itu, dan 'tidak mengingat lagi mengapa dia menendang binatang tersebut' dan menggambarkan tindakannya sebagai 'tidak sengaja, dan bukan hal yang biasa dilakukannya."
Percy mengatakan bahwa kliennya sejak peristiwa tersebut sudah menjalani konseling psikologi, karena rasa penyesalan atas apa yang dilakukannya.
Seorang pria di Perth (Australia Barat) Harrison Angus McPherson telah dikenai denda $ 4 ribu (sekitar Rp 40 juta) karena menendang salah satu binatang khas Australia, quokka.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Heboh, Nama Jokowi di Jajaran Presiden Terkorup versi OCCRP, Prabowo Bawa Kabar Baik | Reaction JPNN
-
Konon Shin Tae Yong Bakal Dipecat
-
Putusan Harvey Moeis Ringan, Budi Gunawan: Pak Presiden Perintahkan Banding
-
Desk Pencegahan Kementerian Polkam Selamatkan Uang Negara Rp 6,7 Triliun
-
BBM Kembali Naik Harga
- ABC Indonesia
Misinformasi Soal Kenaikan PPN Dikhawatirkan Malah Bisa Menaikkan Harga
Kamis, 02 Januari 2025 – 23:46 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen
Kamis, 02 Januari 2025 – 23:29 WIB - ABC Indonesia
Jakarta Punya Masalah Kucing Liar, Penuntasannya Dilakukan Diam-diam
Selasa, 31 Desember 2024 – 22:42 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Ada Banyak Pertanyaan Soal Kecelakaan Pesawat Jeju Air
Senin, 30 Desember 2024 – 23:52 WIB
- Hukum
Pakar Hukum Sarankan Polda Metro Terbitkan SP3 Untuk Firli Bahuri, Ini Alasannya
Sabtu, 04 Januari 2025 – 12:26 WIB - Daerah
Terlibat Narkoba-Penipuan, 2 Anggota Polres Bogor Dipecat
Sabtu, 04 Januari 2025 – 14:16 WIB - Sulteng
Banjir di Morowali Utara, Seorang Warga Meninggal Dunia, 3 Orang Luka Ringan
Sabtu, 04 Januari 2025 – 11:45 WIB - Kriminal
Satu Pelaku Penembakan Oknum TNI AL, Jenderal Agus: Akan Ditindak Tegas
Sabtu, 04 Januari 2025 – 11:18 WIB - Kriminal
Polisi Tangkap Pencuri Bersajam yang Bacok Pengemudi Minibus di Pintu Tol Plumpang
Sabtu, 04 Januari 2025 – 14:46 WIB