Menhub Sepakat dengan Ide Dahlan Iskan soal Bandara Soetta
Pengalihan Sejumlah Maskapai ke Bandara Halim Ditarget April 2014Selasa, 19 November 2013 – 23:49 WIB
Nantinya, kata Mangindaan, hanya pesawat ukuran Boeing 737 saja yang ditampung di Halim. "Jadi hanya spacenya saja yang diatur. Bandara Halim tetap sesuai dengan syarat, semoga nanti lancar perpindahan ini," harap Mangindaan.(chi/jpnn)