Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Menjadi Juara Piala AFF 2020, Thailand Buat 4 Rekor Baru

Sabtu, 01 Januari 2022 – 23:00 WIB
Menjadi Juara Piala AFF 2020, Thailand Buat 4 Rekor Baru - JPNN.COM
Timnas Thailand tampil sebagai juara setelah bermain imbang 2-2 lawan Indonesia di leg kedua Final Piala AFF 2020, Sabtu (1/1/2022). Foto: AFF Suzuki Cup.

jpnn.com, JAKARTA - Thailand sukses menjadi juara Piala AFF 2020 setelah menahan imbang Indonesia dengan skor 2-2 pada leg 2 Final AFF 2020.

Berkat hasil imbang itu, tim berjuluk Gajah Perang menang agregat atas Indonesia dengan skor 6-2.

Pada partai puncak, tim asuhan Alexandre Polking sejatinya tertinggal terlebih dahulu melalui gol cepat Ricky Kambuaya pada menit ke-7.

Namun, anak asuhan Shin Tae Yong tidak bisa mempertahankan keunggulan seusai Thailand mencetak dua gol beruntun melalui Adisak Kraisorn (54') dan Sarach Yooyen (56').

Indonesia hanya mampu menciptakan gol terakhir pada laga ini melalui Egy Maulana Vikri (80').

Hasil imbang 2-2 sudah cukup untuk Thailand merebut gelar keenam AFF mereka seusai terakhir pada 2016.

Dengan kemenangan tersebut, Thailand sukses mengukir beberapa rekor baru pada final Piala AFF 2020.

Berikut JPNN.com merangkum beberapa rekor baru yang ditorehkan Thailand pada partai final Piala AFF 2020.(siamsport/mcr16/jpnn)

Berikut ini rekor baru yang ditorehkan timnas Thailand di ajang Piala AFF 2020, ada empat rekor baru

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA