Menko Airlangga Yakin Banget Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II Positif, Targetnya Sebegini
Sabtu, 15 Mei 2021 – 13:57 WIB
Apalagi, kata dia, pemerintah mengeluarkan beberapa stimulus di sektor ekonomi.
"Belanja pemerintah juga di jalur positif," tutur Airlangga.
Menurut pria Jawa Timur itu, pemerintah dan masyarakat kini perlu mengantisipasi agar kasus Covid-19 tidak melonjak setelah Lebaran.
Sebab, hal tersebut berpotensi menganggu pertumbuhan ekonomi di Indonesia.
"Pemerintah sudah mengambil beberapa langkah, di antaranya kewajiban melakukan random tes di beberapa titik menuju Jakarta," katanya. (ast/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?