Mensos Risma Pastikan Sudah Tindak Lanjuti Temuan BPK Soal Penyaluran Bansos
Jumat, 23 Juni 2023 – 21:56 WIB

Menteri Sosial Tri Rismaharini memastikan Kemensos telah merespons cepat temuan BPK terkait penyaluran bansos yang terindikasi kurang tepat sasaran. Foto: Dokumentasi Humas Kemensos
Melalui fitur ini, masyarakat bisa ikut mengontrol pembaruan data.
Keterlibatan masyarakat juga bisa mengakselerasi proses pembaruan sehingga membantu tugas pemerintah daerah sesuai ketentuan UU 13/2011. (mrk/jpnn)