Mentan Amran Bersama Penyuluh dan Petani Bertekad Wujudkan Swasembada Pangan
Selain itu, dirinya selalu memotivasi petani agar bergabung dalam keanggotaan Program Kartu Tani Berjaya agar petani mendapatkan kemudahan untuk mengakses kebutuhan usahanya.
"Selama tahun 2023, upaya-upaya yang sudah dilakukan pemerintah pusat dan Provinsi Lampung, di antaranya adalah dengan memberikan bantuan benih jagung hibrida, budi daya padi biofortifikasi, budidaya ubikayu, Korporasi Perbenihan, bibit alpukat, bibit durian dllnya. Hal ini dilakukan untuk memotivasi petani dan penyuluh agar lebih meningkatkan kinerjanya guna mewujudkan produksi dan produktivitas yang optimal demi kesejahteraan petani. Semoga melalui acara ini dapat memacu semangat kita bersama dan berkarya untuk meningkatkan sektor pertanian di Provinsi Lampung," katanya. (rhs/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: