Menteri Hanif: PP 78 Menguntungkan Pengusaha dan Pekerja
Minggu, 12 November 2017 – 13:35 WIB
Menurut Hanif, perusahaan terancam bangkrut jika upah digenjot makin tinggi.
Jika perusahaan bangkrut, hal itu akan menimbulkan pemutusan hubungan kerja (PHK) massal.
“Nanti kalau terjadi banyak PHK protes juga. Upah digenjot setinggi-tingginya tapi tidak mau ada PHK. Ini kan aneh. Jadi saya minta yang sudah bekerja jangan menghambat yang belum bekerja," ungkap Hanif. (jpnn)