Miris! Ayah Dimangsa Buaya, Disaksikan Anaknya
Senin, 30 Januari 2017 – 08:23 WIB
“Saat ditemukan, terlihat ada bekas luka gigitan di punggung korban. Jala yang digunakan untuk menjaring juga masih ada di tangannya,” jelasnya.
Sementara itu, Kepala Desa Tabru Paimin menjelaskan, di sungai tersebut memang terdapat banyak buaya. Sehari-hari warga mencari nafkah dengan mencari ikan.
“Sepertinya korban turun ke air untuk menebar jala. Musibah ini pertama kalinya terjadi,” ujarnya. (*/ns/hh/ica/k16)