Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Musim Hujan, Pemilik Mobil Harus Lebih Telaten Memeriksa Ini

Rabu, 02 November 2022 – 06:46 WIB
Musim Hujan, Pemilik Mobil Harus Lebih Telaten Memeriksa Ini - JPNN.COM
Menyetir mobil saat musim hujan. Ilustrasi bencana hidrometeorologi: Ricardo/JPNN.com

Oleh karena itu, wajib bagi Anda untuk segera membersihkan dan mengeringkan karpet yang terkena injakan kaki yang basah akibat air hujan.

Jaga seluruh bagian kabin tetap bersih dan kering agar berkendara tetap nyaman meski cuaca sedang tidak bersahabat.

Wiper Macet

Senjata Anda melawan derasnya hujan agar tetap punya jarak pandang yang aman saat berkendara ialah sepasang karet wiper kaca depan.

Namun, kerap ketika hujan terlalu deras dan kondisi wiper tidak bagus justru malah jadi gangguan.

Agar terhindar dari hal itu, periksa kondisi wiper dan cek elastisitas karet serta komponennya sebelum melakukan perjalanan.

Jika wiper mulai berdecit saat digunakan dan tak lagi bisa menjernihkan kaca, sebaiknya ganti dengan yang baru.

Masalah Kelistrikan

Pemilik kendaraan harus lebih telaten merawat mobil ketika memasuki musim penghujan. Banyak hal yang mengganggu, misalnya soal visibilitas

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close