Mustafa: Di Bawah Dahlan, PLN Bisa Hemat Rp15 T
Rabu, 23 Desember 2009 – 19:38 WIB
Bukan itu saja, sekarang sedang dalam perundingan dengan Departemen ESDM tentang transimisi. "Kita sudah komunikasi dengan Menteri ESDM, mereka siap bekerjasama dengan direksi PLN yang baru," papar dia.
Konsep yang ditawarkan oleh Dahlan Iskan, lanjut Mustafa, mengedepankan pemberdayaan PLN masa depan. "Saya sudah katakan, konsep yang ditawarkan oleh Pak Dahlan, adalah konsep yang bagus, konsep yag radikal, konsep pemberdayaan PLN yang sekarang dan masa depan. Bagaimana PLN bisa lebih efesien menghemat. Misalnya penggunaan BBM 35%, kalau dialihkan ke gas, wah ini radikal."