Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

NATO Cawe-Cawe di Indo-Pasifik, Tetangga China Justru Senang

Kamis, 06 April 2023 – 20:25 WIB
NATO Cawe-Cawe di Indo-Pasifik, Tetangga China Justru Senang - JPNN.COM
Kapal perang Amerika Serikat USS Bonhomme Richard. Negeri Paman Sam adalah anggota NATO yang paling aktif di kawasan Indo-Pasifik. Foto: US Navy

Hayashi menambahkan bahwa Jepang dan NATO telah mengerjakan revisi Program Kemitraan yang Disesuaikan Secara Individual, di mana kerja sama bidang siber, luar angkasa, penanganan disinformasi, dan domain lainnya diharapkan akan diperkuat.

NATO pada Rabu memperpanjang pertemuan tersebut, yang dimulai sehari setelah Finlandia secara resmi menjadi anggota ke-31 aliansi keamanan itu.

Bergabungnya negara Skandinavia itu ke NATO mengakhiri kebijakan luar negerinya yang netral terhadap Rusia.

Finlandia berbagi perbatasan sepanjang lebih dari 1.200 kilometer dengan Rusia.

Hayashi, yang menghadiri pertemuan menlu NATO untuk tahun kedua berturut-turut, mengatakan Jepang mendukung bergabungnya Finlandia ke aliansi tersebut. (ant/dil/jpnn)

Negara tetangga China menyambut baik peningkatan keterlibatan negara-negara anggota aliansi Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) di kawasan Indo-Pasifik

Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close