Nyaleg Lagi, Kantor Dewan jadi Sepi
Rabu, 27 Maret 2013 – 16:27 WIB
"Jadi bila anggota dewan diperhadapkan antara tugas partai, dewan dan lainnya, maka yang harus diutamakan tugas dewan, bukan mengurusi hal lain. Padahal pekerjaan rumah yang ditanggung DPRD tahun ini cukup berat. Ada 26 Raperda yang harus diselesaikan tahun ini. Artinya setiap bulan rata-rata harus ada tiga Raperda yang selesai," jelas politisi gaek asal PPP itu. (m3/awa/jpnn)