Oktober, BI Perketat Ekspansi Bank
Senin, 24 September 2012 – 01:23 WIB
JAKARTA - Kasus akuisisi Bank Danamon oleh DBS grup, rupanya memantik regulator perbankan untuk memperketat upaya ekspansi bank. Pada Oktober bulan depan, Bank Indonesia (BI) berencana mengeluarkan kebijakan baru dalam bentuk peraturan BI (PBI), terkait izin ekspansi perbankan. Gubernur BI Darmin Nasution mengatakan regulasi baru tersebut dinamakan"multiple license"atau izin berlapis. Salah satu inti pengaturan"multiple license"ini nantinya akan mengendalikan ekspansi bisnis bank-bank asing yang mengakuisisi bank dalam negeri. Sehingga, lanjutnya, bank milik asing diharapkan tidak akan menjadi dominan dibandingkan bank milik domestik.
"Klasifikasi multiple license ini akan ada semacam pengelompokan bahwa sejumlah bank ini akan diberlakukan ketentuan, bank perlu menyesuaikan cakupan produk dan aktivitas sesuai kelompok dimana bank tersebut berada," ungkap Darmin akhir pekan lalu (22/9).
Selain untuk perlindungan bank lokal atas persaingan dengan bank asing, multiple license ini juga bakal mewajibkan sektor perbankan untuk menyodorkan perizinan dalam rangka upaya ekspansi lainnya, seperti pembukaan kantor cabang.
JAKARTA - Kasus akuisisi Bank Danamon oleh DBS grup, rupanya memantik regulator perbankan untuk memperketat upaya ekspansi bank. Pada Oktober bulan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
BERITA LAINNYA
- Industri
Catat, Ini Soft Skill Utama Agar Siap Bersaing di Era Digital
Selasa, 26 November 2024 – 12:14 WIB - Industri
Peternak Minta Presiden Buatkan Perpres untuk Industri Wajib Serap Susu dari Produsen Lokal
Selasa, 26 November 2024 – 12:07 WIB - Investasi
Strategi Telkom Memperbaiki Harga Saham TLKM
Selasa, 26 November 2024 – 11:53 WIB - Bisnis
Bea Cukai Teluk Bayur Bantu UMKM Manfaatkan Peluang Ekspor Lewat Program Ini
Selasa, 26 November 2024 – 11:25 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Jadwal Timnas Indonesia di Grup B ASEAN Championship 2024
Selasa, 26 November 2024 – 08:43 WIB - Seleb
Isbat Nikah Mahalini dan Rizky Febian Ditolak, Pengadilan Agama Beberkan Fakta
Selasa, 26 November 2024 – 09:33 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 26 November Merosot, Berikut Daftarnya
Selasa, 26 November 2024 – 10:06 WIB - Politik
Pengamat Politik Ungkap Penyebab Elektabiltas Paslon RIDO 'Babak Belur' di Pilkada Jakarta 2024
Selasa, 26 November 2024 – 09:44 WIB - Riau
Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
Selasa, 26 November 2024 – 10:15 WIB