Ketika ditanya apakah tidak panik karena mencoba sesuatu yang besar, Winfrey menggeleng. "Saya tidak takut sama sekali. Saya berbicara dengan teman saya, Gayle. Dia berkata, "Kamu benar-benar tenang, padahal kamu akan me-launching jaringan sendiri," paparnya. (c8/tia)
NEW YORK - Presenter Oprah Winfrey memutuskan berhenti sebagai host acara yang melambungkan namanya selama 25 tahun, The Oprah Winfrey Show. Namun,