Pak Jokowi Kerjain Paspampres, Seskab Ikut jadi Korban
Senin, 18 Desember 2017 – 10:44 WIB
“Tidak usah diberitahu pakaian yang digunakan presiden ke Halim, biar saja bergaya smart casual,” ucap Suhartono kepada jajarannya.
Salah satu anggota rombongan yang menanti presiden di Halim di antaranya adalah Sekretaris Kabinet Pramono Anung. “Aku pakai baju begini (smart casual) dan sepatu kets. Eh, Pak Presiden pakai baju resmi,” ucap Pramono yang juga ikut menjadi korban dikerjain Jokowi. (fat/jpnn)