Pasang Alat Water Mist Tangani Polusi Udara, Gedung Tinggi Mesti Keluarkan Rp 50 Juta
“Jadi, karena memang apa namanya konsumsi airnya juga enggak banyak diharapkan memang partisipasi dari seluruh pemilik gedung nantinya bisa dilakukan terhadap penyediaan water mist dan harganya tidak mahal,” jelasnya.
Diketahui, Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono meminta bahwa gedung tinggi milik Pemprov DKI, Kementerian, dan BUMN untuk melakukan water mist.
Hal ini diungkapkan Heru usai diskusi Quick Response Penanganan Polusi Udara di DKI Jakarta.
“Jadi, sudah bersepakatan semuanya gedung tinggi di DKI Jakarta akan melakukan itu. Nanti misal satu hari berapa kali. Itu sedang kami bahas nih,“ kata Heru. (mcr4/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: