Pascaaksi Teror KSB, Prajurit TNI Beri Trauma Healing bagi Masyarakat Kampung Tulo
Senin, 23 Januari 2023 – 12:16 WIB
Komandan Koramil 1715-01/Oksibil Kapten Cba Dwi Wawan mengatakan saat ini aparat keamanan TNI-Polri giat melaksanakan patroli untuk memberikan rasa aman, sekaligus menjaga masyarakat dari gangguan KSB. "Kami yang merupakan aparat teritorial akan berupaya membantu masyarakat mengatasi kesulitannya," kata Kapten Cba Dwi Wawan. (antara/jpnn)