Pasutri Ini Kompak Berbuat Dosa Demi Uang Rp500 Ribu, Ya Ampun
Rabu, 23 September 2020 – 22:47 WIB
Mereka mengaku, tiga paket sabu-sabu itu diambil dari Bik Cek, salah seorang bandar di daerah Tangga Buntung Palembang.
“Setiap Rian minta dibelikan sabu-sabu, kami beli sama Bik Cek di Tangga Buntung,” katanya.
Keduanya juga mengaku, ditangkap Tim Hunter Polrestabes Palembang, saat hendak mengantar barang kepada Rian, Selasa (22/9), sekitar pukul 18.30 WIB.
BACA JUGA: Buron Sejak 2013, Samsul Arifin Akhirnya Terciduk di Jakarta
“Kami ditangkap di dekat Taman Purbakala. Sabunya saya simpan dalam tas. Terpaksa jadi kurir karena kami tidak ada kerjaan,” tutupnya. (kur)