PDIP Akan Terus Persoalkan Upaya Pembunuhan Demokrasi
Rabu, 04 Desember 2024 – 17:09 WIB
Hasto juga menegaskan, jika fenomena partai coklat atau Polisi di Pilkada serentak 2024 akan dipersoalkan secara serius. Termasuk, soal lima kali pemilihan umum untuk menyelesaikan kerusakan demokrasi.
“Ini adalah pembunuhan masa depan dari Indonesia yang telah diperjuangkan lebih dari 6,7 juta jiwa rakyat Indonesia yang mendambakan kemerdekaan suara rakyat adalah suara Tuhan,” jelasnya. (tan/jpnn)