PDS Siapkan Tiga Skenario
Hadapi Pemberlakuan UU ParpolSabtu, 18 Desember 2010 – 10:09 WIB

Kedua, lanjutnya, PDS juga menskenariokan konfederasi dengan beberapa partai lain yang dinilai sejalan dengan visi dan misi parta PDS. Dan skenario ketiga, PDS bisa saja bergabung dengan partai lain.
Untuk itu, Denny meminta seluruh kadernya untuk tetap menjaga kepercayaan diri dan bangga atas perjuangan PDS selama ini. "Bukan bermaksud untuk bernostalia, periode masa tugas legislatif tahun 2004-2009, PDS bisa memiliki satu fraksi di DPR. Ini menunjukkan posisi partai ini cukup berarti dalam kancah perpolitikan nasional,” tegas Denny. Yakin atas prestasi kader-kader PDS itu pulalah, lanjut Denny, hingga saat ini kader partai banyak dilirik partai lainnya untuk bermitra guna menghadapi Pemilu 2014.