Pekerja Terlindas Truk di Lokasi Pembangunan Reaktivasi Kereta Api di Garut
Selasa, 14 Januari 2020 – 21:50 WIB
Sementara itu, Humas PT KAPM Hasbi membenarkan kejadian adanya kecelakaan kerja. Pihak perusahaan sudah membantu korban bekerja sama dengan pihak perusahaan alat berat sebagai pemberi kerja korban.
"Walau Pak Darsita bukan pekerja langsung KAPM, kami juga concern dengan kesehatan beliau dan selalu memantau dari perusahaan Pak Darsita melalui ownernya, Pak Eka," kata Hasbi. (antara/jpnn)