Pekerjakan Anak-Anak, Rekanan di China Apple Diputus
Minggu, 27 Januari 2013 – 14:56 WIB
APPLE mengakhiri kontrak dengan PZ, produsen papan sirkuit asal Tiongkok setelah menemukan 74 pekerja di bawah umur di perusahaan tersebut. Para pekerja, yang semuanya di bawah 16 tahun tersebut, merupakan hasil rekrutan Shenzhen Quanshun Human Resources Co Ltd, perusahaan perekrutan regional yang memberi mereka surat-surat identitas palsu. Saat ini, para pekerja tersebut telah dikembalikan ke keluarga masing-masing. Sebagai sanksi, pemerintah setempat telah menarik izin usaha perusahaan perekrutan tersebut.
Penemuan adanya ‘penyelewangan’ tenaga kerja tersebut terjadi setelah Apple melakukan investigasi ketenagakerjaan terhadap 393 pemasoknya. Guangdong Real Faith Pingzhou Electronics Co Ltd, atau lebih dikenal sebagai PZ, sendiri merupakan produsen pembuat komponen papan sirkuit standar yang digunakan oleh banyak perusahaan di industri lain.
Wakil Presiden Operasional Senior Jeff Williams, berharap Apple mampu memberantas pekerja anak dari sektor teknologi manufaktur. “Kami menyelidiki hingga ke rantai pasokan untuk menemukannya. Dan ketika kami menemukannya, kami memastikan bahwa pekerja di bawah umur akan ditangani.”
APPLE mengakhiri kontrak dengan PZ, produsen papan sirkuit asal Tiongkok setelah menemukan 74 pekerja di bawah umur di perusahaan tersebut. Para
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Soal Dualisme Dekopin, Nurdin Halid: Kami Sah Secara Hukum
-
Ketum Dekopin Priskhianto Bakal Menggelar Munas Rekonsiliasi Dekopin
-
Jirayut Bakal Berkolaborasi dengan JKT 48
-
Bertemu Presiden El-Sisi, Prabowo Minta Pencak Silat menjadi Olahraga Resmi Mesir
BERITA LAINNYA
- Bisnis
Citilink Indonesia Terbangi Kendari
Sabtu, 17 Juni 2017 – 04:16 WIB - Bisnis
Lion dan Batik Air Tambah Rute Baru
Rabu, 07 Juni 2017 – 14:15 WIB - Bisnis
Juni 2017, Citilink Buka Rute Jakarta-Kendari
Selasa, 30 Mei 2017 – 14:25 WIB - Bisnis
Lion Air Siapkan Rute Bandung-Pekanbaru
Jumat, 26 Mei 2017 – 16:16 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Honorer Diangkat PPPK Paruh Waktu Secara Otomatis? Deputi KemenPAN-RB Beri Penjelasan
Selasa, 24 Desember 2024 – 20:39 WIB - Riau
Eks Pejabat di Balik SPPD Fiktif DPRD Riau Bakal Dicekal ke Luar Negeri
Selasa, 24 Desember 2024 – 19:22 WIB - Hukum
PDIP Anggap Kasus yang Menjerat Hasto Sebagai Teror Politik
Selasa, 24 Desember 2024 – 21:58 WIB - Sport
Head to Head Bali United vs Persebaya: Sama-sama Pernah Saling Mengalahkan
Selasa, 24 Desember 2024 – 18:42 WIB - Parpol
Hasto Masih Melaksanakan Tugas Kesekjenan Sebelum KPK Mengumumkan Status Tersangka
Selasa, 24 Desember 2024 – 21:40 WIB