Pelaku Vandalisme Musala di Tangerang Mengaku Belajar dari YouTube
Rabu, 30 September 2020 – 21:12 WIB
Namun, kepolisian tidak akan percaya begitu saja dengan keterangan yang disampaikan Satrio. Apalagi, dalam pemeriksaan keterangan pelaku berubah-ubah.
Diketahui, kasus ini terungkap setelah sebuah video yang menunjukan musala menjadi sasaran vandalisme. Dinding dan lantai musala tersebut dicoret oleh pelaku.
BACA JUGA: Hantam Dump Truck yang Tengah Parkir, Pengendara Motor Tewas Mengenaskan
Setelah mendapat laporan, polisi akhirnya menangkap Satrio yang ternyata tinggal tidak jauh dari lokasi musala. (cuy/jpnn)