Pelumas Shell Mysella S7N Ultra Diklaim Tingkatkan Kinerja Industri Tenaga Listrik
Rabu, 22 November 2023 – 06:51 WIB
"Berdasarkan riset yang dilakukan oleh Shell, sebanyak 49 persen pelaku industri masih belum menyadari bahwa penggunaan pelumas yang tepat dapat memperpanjang usia mesin, menghemat energi, sekaligus mengurangi biaya pemeliharaan,” kata Andri. (rdo/jpnn)