Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Pembagian Raskin Rawan Ricuh

Jumat, 15 Februari 2013 – 11:47 WIB
Pembagian Raskin Rawan Ricuh - JPNN.COM
Data terpadu Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) lanjut Bagus, tidak bisa dijadikan serta merta untuk penentuan pemanfaatan penerima raskin. Sehingga harus didata ulang dan didapatlah Rumah Tangga Sasaran (RTS) yang menjadi prioritas penerima raskin.

"Data TNP2K harus disesuiakan dengan dilapangan, harus dicek. Siapa berhak dia yang dapat, lakukan survey ulang upgrade data langsung. Revisi data penerima RTS untuk mengurangi konflik" saran Bagus.

Selain melakukan revisi data penerima RTS, Bagus juga menyarankan pada pemkab/kota untuk menolak raskin. Ini juga menunjukan mentalitas masyarakat Bengkulu yang tidak lemah. Lebih baik menolak tidak dapat semuanya daripada penyaluran raskin hanya menimbulkan gejolak social.

"Lebih baik ditolak daripada ricuh. Kita juga tidak boleh mendidik masyarakat mengemis. Karena dengan warganya berbondong-bondong berebut raskin berarti menunjukan mentalitas warga yang lemah. Lebih pemerintah buat program untuk melatih keterampilan atau memberikan modal pada masyarakatnya," pungkas Bagus.

BENGKULU--Penyaluran program Beras Miskin (Raskin) 2013 di Provinsi Bengkulu rawan ricuh. Karena pagu raskin untuk provinsi Bengkulu tahun ini kembali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close